BSI Salurkan KUR 2023. Simak Keunggulan, Jenis, Syarat, dan Cara Pengajuannya di Sini!

- 13 Maret 2023, 15:21 WIB
BSI menjadi salah satu bank yang menyalurkan program KUR 2023.
BSI menjadi salah satu bank yang menyalurkan program KUR 2023. /bsi.co.id/

KABAR PRIANGAN - Kredit Usaha Rakyat (KUR) 2023 sudah mulai didistribusikan, salah satunya oleh Bank Syariah Indonesia (BSI) sebagai bank penyalur.

Program tersebut diperuntukan sebagai pinjaman modal dan investasi usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) agar ekonomi kerakyatan terus berkembang.

Program KUR 2023 BSI memiliki beberapa keunggulan, yaitu sesuai dengan prinsip syariah, proses pengajuan cepat dan melalui Salam Digital, bebas biaya provisi dan administrasi, angsurannya ringan dengan bunga mulai dari enam persen dan syaratnya mudah.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Kuliner di Garut Favorit ABG. Setelah Santap yang Pedas Tutup dengan yang Manis Dingin

Bagi masyarakat yang menyukai produk syariah, dapat mengajukan kredit tersebut di BSI.

Dilansir oleh kabar-priangan.com dari laman bankbsi.co.id pada 13 Maret 2023, ada tiga jenis KUR 2023 yang ditawarkan di BSI.

Yaitu BSI KUR Super Mikro, BSI KUR Mikro, dan BSI KUR Kecil, dengan spesifikasinya sebagai berikut:

1. BSI KUR Super Mikro

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x