Resep Sambal Udang Kecombrang ala Chef Devina Hermawan, Pedas, Gurih, Garing, Bikin Nambah Nasi!

- 25 Februari 2023, 11:31 WIB
Resep sambal udang kecombrang ala Chev Devina Hermawan.
Resep sambal udang kecombrang ala Chev Devina Hermawan. /Tangkapan layar YouTube/@devinahermawan/

KABAR PRIANGAN - Sambal adalah salah satu kuliner khas Indonesia. Kondimen ini memiliki cita rasa yang pedas, gurih, dan sedikit asam.

Campuran dari berbagai bahan seperti cabai, bawang dan tomat, yang disukai oleh masyarakat Indonesia.

Sambal dapat dikombinasikan dengan berbagai bahan lainnya. Misalnya dengan lauk pauk.

Baca Juga: Diduga Hendak Bawa Kabur Sepeda Motor Rental, Seorang Wisatawan Nyaris Dihakimi Massa di Pangandaran

Seperti sambal udang kecombrang. Sajian ini cocok untuk disajikan bersama nasi kuning atau tumpeng. Tapi bisa juga dimakan dengan nasi putih.

Rasanya yang pedas, gurih, dan udangnya yang garing, membuat selera makan meningkat, dan akan terus menambah nasi.

Selain rasanya yang enak, sambal udang kecombrang memiliki aroma yang wangi khas bunga kecombrang.

Baca Juga: Enak dan Rame! 5 Tempat Wisata Kuliner Viral di Tasikmalaya. Ada Semur Jengkol 'Lekoh' Terfavorit!

Seperti perpaduan antara aroma buah dan tumbuhan, rasanya sedikit asam. Menambah kenikmatan sambal tersebut.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x