Resep Seblak Mie Instan Kuah Pakai Bakso dan Sayuran, Endul Banget!

- 20 September 2023, 08:35 WIB
Mie instan kuah pakai bakso.
Mie instan kuah pakai bakso. /pixabay/pzphone/

KABAR PRIANGAN - Kuliner seblak makin menjamur terutama daerah Jawa Barat. Awal mulanya seblak kerupuk ini muncul dari kota Bandung dan jadi inspirasi untuk berkreasi, salah satunya Seblak Mie Instan Kuah.

Daripada bosan masak mie instan gitu-gitu aja. Kamu bisa cobain inovasi baru Seblak Mie Instan Kuah. Simak resep seblak yang menggoda ini cara membuat serta bahan yang dibutuhkan.

Kamu juga bisa berkreasi dengan berbagai topping yang disukai. Tapi kali ini toppingnya menggunakan bakso dan sayuran yang cocok banget buat Seblak Mie Instan Kuah ini.

Berikut resep seblak lengkap untuk membuat Seblak Mie Instan Kuah yang telah dirangkum oleh kabar-priangan.com dari kanal YouTube tri pujis.

Baca Juga: Resep Seblak Tteokbokki Kuah Telur yang Enak dan Segar, Mood Booster Kaum Hawa

Bahan-bahan:
2 bungkus mie instan kuah (rasa bebas)
6 bakso sapi
2 butir telur
1 sdt gula
1/2 sdt garam
1/2 sdt kaldu jamur
Sayuran pelengkap

Bumbu halus:
3 siung bawang merah
3 siung bawang putih
3 cabe rawit
10 cabe merah keriting
2 ruas kencur

Baca Juga: Resep Kerupuk Seblak Kering Bantat Raffael Smash, Enak dan Pedas. Ayo Dicoba, Bunda!

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah