Begini Ternyata Perbedaan Mutiara Laut dan Mutiara Tawar

- 25 Februari 2021, 08:32 WIB
Mutiara, bagian dari fashion yang digandrungi wanita.
Mutiara, bagian dari fashion yang digandrungi wanita. /dok. pribadi/

KABAR PRIANGAN - Siapa yang tidak tahu Mutiara? Sepertinya hampir semua wanita pasti mengenal  salah satu jenis perhiasan yang dihasilkan dari tiram ini.

Mutiara adalah benda keras yang diproduksi di dalam jaringan lunak dari moluska hidup yaitu tiram.

Sejenis batu permata ini terbentuk dari kalsium karbonat dalam bentuk kristal, mutiara pertama kali digunakan oleh raja Yunani Xerxes.

Baca Juga: Vonis Budi Budiman, PPP Diminta Segera Dorong Yusuf Jadi Walikota Definitif

Sejak saat itu mutiara dijadikan perhiasan yang sangat bagus untuk dunia fashion.

Dilihat dari jenisnya ternyata mutiara ini selain Mutiara Laut, ada juga Mutiara Tawar lho..

Mau tahu perbedaannya? Ini beberapa perbedaan mutiara laut dengan mutiara tawar yang diambil dari berbagai sumber.

Baca Juga: Kabar Gembira, Sebanyak 1.244 PPPK di Garut Akan Diangkat

 1.      Mutiara laut membutuhkan waktu kurang lebih 3 tahun untuk menghasilkan 1 butir mutiara. Sedangkan mutiara air tawar hanya butuh waktu 6 bulan, itupun didalam satu kerang dapat menghasilkan 6-15 butir mutiara tawar.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x