Prakiraan Cuaca untuk Kota Tasikmalaya dan Sekitarnya, BMKG Peringatkan Potensi Hujan Ringan hingga Sedang

- 25 Februari 2021, 08:50 WIB
Prakiraan cuaca.
Prakiraan cuaca. /twitter @InfoHumasBMKG/

KABAR PRIANGAN - Panduan cuaca untuk warga Kota Tasikmalaya dan sekitarnya untuk hari ini seperti dirilis dari website Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), silakan disimak di bawah ini. 

Hujan dengan intensitas ringan diprakirakan akan terjadi di wilayah Kota Tasikmalaya hari ini Kamis 25 Februari 2021 pukul 13.00 wib dan hujan intensitas sedang pada pukul 16.00 wib.

Baca Juga: Vonis Budi Budiman, PPP Diminta Segera Dorong Yusuf Jadi Walikota Definitif

BMKG memprediksi, pada pagi hari cuaca Kota Tasikmalaya akan berawan, berangsur hujan pada siang dan sore hari, di malam hari kembali berawan.

Suhu Kota Tasikmalaya hari ini berkisar di angka 25 derajat Celcius pada pagi hari dan 29 derajat Celcius pada siang hari.

Baca Juga: Sehari, Dua Pemain Andalan Persib Hengkang

Dengan kelembaban udara 75% di siang hari dan 85% menjelang malam hari. (Helma Apriyanti)***

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x