Manfaat Buah Naga untuk Kesehatan

- 4 Maret 2021, 08:48 WIB
ilustrasi buah naga
ilustrasi buah naga /Kabar-Priangan.com/Zulkarnain/

KABA PRIANGAN - Beberapa hari ini kita dikejutkan dengan kabar tentang meninggalnya artis Rina Gunawan yang terpapar Covid-19.

Sebelumnya, Rina Gunawan yang memiliki tubuh subur setelah menikah, telah berhasil menjalankan program diet. Dan yang cukup mengejutkan, dia berhasil menurunkan berat badannya sampai  30 kg hanya dalam waktu lima bulan.

Terlepas dari kesuksesan artis Rina Gunawan dalam menjalankan program dietnya, dalam artikel ini akan dikupas tentang Buah Naga yang ternyata memiliki manfaat yang baik untuk program diet,

Baca Juga: Ketua DPRD Garut Mangkir Dari Pemeriksaan, Kejari Bisa Melakukan Penjemputan Paksa

Ya, salah satu manfaat buah yang berasal dari negara-negara benua Amerika seperti di Meksiko, Amerika Selatan dan Amerika Tengah ini adalah untuk diet. Bagi yang sedang menjalani program diet, anda bisa mencoba menggunakan buah naga untuk asupan gizi anda sehari-hari.

Buah naga terkenal kaya akan kandungan serat dan rendah kalori. Anda bisa mengontrol jumlah kalori anda dengan mudah menggunakan buah naga karena kandungan kalorinya yang cukup rendah.

Namun selain itu, Buah Naga yang dalam istilah latinnya disebut Pitaya merupakan buah yang memiliki banyak manfaat bagi tubuh baik untuk kesehatan maupun kecantikan.

Baca Juga: Hiu Tutul Terdampar di Pantai Cikalong Tasikmalaya Jadi Tontonan Warga

Berikut beberapa manfaat Buah Naga:

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x