SOR Dilirik Investor, Pemkab Tasikmalaya Sumringah

- 21 September 2021, 21:04 WIB
Bangunan Sarana Olah Raga (SOR) yang berlokasi di Kampung Kalili, Desa/Kecamatan Mangunreja Kabupaten Tasikmalaya kini dilirik investor untul dibangun dan dikelola.*
Bangunan Sarana Olah Raga (SOR) yang berlokasi di Kampung Kalili, Desa/Kecamatan Mangunreja Kabupaten Tasikmalaya kini dilirik investor untul dibangun dan dikelola.* /kabar-priangan.com/Aris MF/

Baca Juga: Kapolres Tasikmalaya Didorong Jadi Kandidat Pengurus PSSI Jabar

Dengan pembenahan yang dilakukan nanti, lanjut Rimsyah, SOR akan bisa digunakan insan olahraga Kabupaten Tasikmalaya terutama pecinta sepakbola. Selain itu, dengan standarisasi lapangan, maka tidak mustahil bisa juga digunakan sebagai event olahraga sepak bola tingkat nasional.

Nantinya, di sana pun tarap ekonomi masyarakat dipredikai akan bisa terangkat. Jika ada event sepak bola misalnya. Masyarakat bisa mencari peruntungan dengan berjualan disana dan hal itu menjadi penghasilan buat mereka.***

Halaman:

Editor: Teguh Arifianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x