Ingin Bebas dari Utang? Ustadz Adi Hidayat Anjurkan Bacakan Doa Ini Seusai Shalat Jumat dan Setelah Ashar

- 11 Maret 2022, 09:52 WIB
Ustadz Adi Hidayat menganjurkan membaca doa ini setelah sholat jumat agar terbebas dari utang.*
Ustadz Adi Hidayat menganjurkan membaca doa ini setelah sholat jumat agar terbebas dari utang.* /Tangkap layar YouTube/Adi Hidayat Official/

KABAR PRIANGAN - Hari Jumat adalah salah satu hari raya bagi umat muslim. Di hari Jumat ini, umat muslim dianjurkan untuk memperbanyak ibadah dan berdoa.

Dan ada waktu-waktu yang mustajab di hari Jumat, dimana doa kita akan dikabulkan oleh Allah tanpa ada penghalang.

Ustadz Adi Hidayat, Lc, menyarankan kepada umat muslim agar membacakan doa ini setelah selesai Shalat Jumat.

Baca Juga: Ingin Cepat Sukses? Jangan Tinggalkan Sholat. Ustadz Adi Hidayat Sebutkan Lima Manfaat Sholat Dalam Kehidupan

Dikutip dari ustadz Adi Hidayat Official yang diunggah pada 25 Januari 2019, Ustadz Adi Hidayat menyarankan agar jemaah Shalat Jumat jangan dulu cepat-cepat keluar dari masjid.

“Bagi antum yang ikhwan, bacakan itu selepas selesai shalat jumat. Jangan cepat-cepat keluar, dzikir walau sejenak, bermohon kepada Allah dan bacakan doa itu,” kata Ustadz Adi Hidayat

Sementara bagi kaum istri atau wanita, boleh membacakan doa ini di saat-saat bada ashar menjelang ke maghrib. “Bacakan itu dan minta kepada Allah,” kata Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: Southampton vs New Castle: Gol Bruno Guimaraes Kalahkan Tim Tuan Rumah, Setelah Imbang di Babak Pertama

Menurutnya, ada dua faedah dengan membacakan doa tersebut. “Ada dua faedahnya, riwayatnya masyur sekali,” kata dia.

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x