Jadwal Imsakiyah dan Sholat Lima Waktu Tanggal 16 Ramadhan 1444 H untuk wilayah Bogor dan Sekitarnya

- 7 April 2023, 09:59 WIB
Masjid Jami Tan Kok Liong yang berlokasi di Cibinong kabupaten Bogor.
Masjid Jami Tan Kok Liong yang berlokasi di Cibinong kabupaten Bogor. /Instagram/@cibinongviral/

KABAR PRIANGAN - Salah satu keutamaan pada malam Nuzulul Qur'an yakni lebih baik daripada seribu bulan. Pada malam ini segala bentuk amalan kebaikan yang kita lakukan akan memperoleh balasan pahala sebanding dengan melakukan amalan itu selama seribu bulan.

firman Allah SWT dalam Qs. Al Qadr ayat 1-5 sebagai berikut: "Sesungguhnya Kami telah menurunkannya (Al-Quran) pada malam kemuliaan. Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu? Malam kemuliaan itu lebih baik dari seribu bulan. Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan malaikat Jibril dengan izin Tuhannya untuk mengatur segala urusan. Malam itu (penuh) kesejahteraan sampai terbit fajar."

Baca Juga: Hasil Pertemuan Eric Tohir dengan FIFA: Sepak Bola Indonesia Hanya Diberi Kartu Kuning, Ini Penjelasannya

Memasuki hari keenambelas, kami merangkum jadwal imsakiyah dan sholat untuk wilayah Kota dan Kabupaten Bogor yang bersumber dari situs kemenag.go.id.

Berikut jadwal imsakiyah dan sholat lima waktu tanggal 16 Ramadhan 1444 H untuk Kota Bogor:

Imsak : 04.30 WIB
Subuh : 04.40 WIB
Terbit : 05 .48 WIB
Dhuha : 06.19 WIB
Dzuhur : 11.59 WIB
Ashar : 15.15 WIB
Magrib : 18.03 WIB
Isya : 19.07 WIB

Baca Juga: Ini Dia Wandha Azzahra, Gadis Pangandaran yang Bertanding di Kancah Internasional Bersama Akademi Persib

Badwal imsakiyah dan sholat lima waktu tanggal 16 Ramadhan 1444 H untuk Kabupaten Bogor:

Imsak : 04.30 WIB
Subuh : 04.40 WIB
Terbit : 05 .52 WIB
Dhuha : 06.19 WIB
Dzuhur : 11.58 WIB
Ashar : 15.15 WIB
Magrib : 17.58 WIB
Isya : 19.07 WIB

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x