Tarian Tango dan Samba Menjemput Final Ideal?

- 6 Juli 2021, 12:06 WIB
Brasil dan Argentina Pimpin Klasemen Akhir Copa America 2021 serta 8 Tim yang Lolos ke Babak Perempat Final
Brasil dan Argentina Pimpin Klasemen Akhir Copa America 2021 serta 8 Tim yang Lolos ke Babak Perempat Final /twitter.com/CopaAmerica/

KABAR PRIANGAN - Bersama tuan rumah Brasil, Argentina merupakan tim yang difavoritkan menjadi juara Copa America 2021.

Skema pertandingan dengan sistem pembagian dua grup yakni Grup A dan Grup B hingga fase gugur, membuat kedua tim berpeluang bertemu di babak final.

Final ideal, sebutan untuk pertemuan "Tim Tango" dan "Tim Samba" jika keduanya sukses melibas lawan-lawannya di babak semifinal.

Baca Juga: Asmara Zodiak Hari Ini 6 Juli 2021: Aquarius Cobalah untuk Setia, Aries akan Banyak Godaan, Simak Lainnya

Argentina sendiri harus menghadapi Kolombia, Rabu (7/7/2021) pagi WIB. Rekam jejak Argentina dan Kolombia dalam turnamen sepak bola terbesar Amerika Selatan yang diikuti 10 negara Conmebol edisi kali ini, lebih bagus untuk Argentina.

Dengan deretan pemain bintangnya "La Albiceleste" tanpa kesulitan berarti mampu melenggang ke babak perempat final sebagai pemuncak Grup A.

Lionel Messi Cs meraih tiga kemenangan dan satu hasil imbang. Pada babak delapan besar Argentina menekuk Ekuador dengan skor 4-0.

Baca Juga: Bocoran Ikatan Cinta 6 Juli 2021, Polisi Akhirnya Jemput Elsa

Adapun Kolombia lolos ke babak delapan besar Copa America 2021 dengan menduduki peringkat ketiga klasemen Grup B.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah