Komdis PSSI Ungkap Hasil Investigasi Insiden Tewasnya 2 Bobotoh Persib di GBLA, Erwin: Harus Ditindaklanjuti

- 24 Juni 2022, 10:10 WIB
Hasil investigasi Komdis PSSI terkait insiden tewasnya dua orang Bobotoh Persib Bandung di Stadion GBLA.*
Hasil investigasi Komdis PSSI terkait insiden tewasnya dua orang Bobotoh Persib Bandung di Stadion GBLA.* /PSSI/

KABAR PRIANGAN - Komdis PSSI mengungkapkan hasil investigasi terkait insiden tewasnya dua orang suporter Persib Bandung, Bobotoh di Stadion GBLA saat melawan Persebaya, Jumat 17 Juni 2022 lalu.

Terkait hasil dari investigasi tersebut, Komdis PSSI akan melakukan sidang untuk mengambil putusan terhadap insiden nahas di Stadion GBLA tersebut.

"Ya tunggu saja putusannya. Kalau sudah ada putusan pasti akan disampaikan ke publik," kata ketua Komdis PSSI, Erwin Tobing, dikutip dari laman resmi PSSI.

Baca Juga: Puasa Tarwiyah Hapus Dosa 1 tahun, Puasa Arafah Hapus Dosa 2 tahun. Inilah Bacaan Niat, Doa dan Keutamaannya

Sementara itu, Erwin Tobing juga menyampaikan ada beberapa poin yang dihasilkan dari investigasi tersebut.

Berikut hasil investigasi Komdis PSSI atas insiden tewasnya dua orang Bobotoh Persib di Stadion GBLA:

I. Kelebihan Panitia Pelaksana Lokal :

a. Koordinasi Pengamanan telah dilakukan semestinya dengan aparat keamanan sebelum pertandingan.

Baca Juga: Fenomena Planet Sejajar Berlangsung Hingga Akhir Juni, Ini Waktu yang Tepat Untuk Melihatnya

Halaman:

Editor: Firda Aini Nadi Sanniyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x