Jadwal Piala Dunia U17 2023 Lengkap, 24 Negara Hari Ini Mulai Bersaing untuk Lolos ke Partai Puncak di Solo

- 10 November 2023, 17:26 WIB
Piala Dunia U17 2023 dimulai hari ini, Jumat 10 November hingga 2 Desember 2023. Sebanyak 24 negara mengikuti event akbar tersebut.*/PSSI
Piala Dunia U17 2023 dimulai hari ini, Jumat 10 November hingga 2 Desember 2023. Sebanyak 24 negara mengikuti event akbar tersebut.*/PSSI /

Selasa, 21 November:
- 2B vs 2F (Gelora Bung Tomo/Pukul 15.30 WIB)
- 1A vs 3C/D/E (Gelora Bung Tomo/Pukul 19.00 WIB)
- 1F vs 2E (Si Jalak Harupat/Pukul 15.30 WIB)
- 1D vs 3B/E/F (Si Jalak Harupat/Pukul 15.30 WIB)

Rabu, 22 November:
- 1C vs 3A/B/F (JIS/Pukul 15.30 WIB)
- 1E vs 2D (JIS/Pukul 19.00 WIB)

Babak Perempat Final
Jumat, 24 November:
- W38 vs W44 (JIS/Pukul 15.30 WIB)
- W37 vs W40 (JIS/Pukul 19.30 WIB)

Sabtu, 25 November:
- W39 vs W42 (Manahan/Pukul 15.30 WIB)
- W43 vs W41 (Manahan/Pukul 19.00 WIB)

Semifinal
Selasa, 28 November:
- W46 vs W45 (Manahan/Pukul 15.30 WIB)
- W47 vs W48 (Manahan/Pukul 19.00 WIB)

Peringkat 3 dan Final
Jumat, 1 Desember:
- Perebutan posisi 3 (Manahan/Pukul 19.00 WIB)

Sabtu, 2 Desember:
- Final (Manahan/Pukul 19.00 WIB)

Indonesia terhindar dari yang disebut-sebut "Grup neraka" dalam ajang Piala Dunia U17 2023 ini. Meskipun demikian, tiga negara lain yang tergabung dengan Garuda Muda di Grup A bukanlah lawan yang ringan karena negara-negara kontestan event ini merupakan perwakilan dari seluruh benua.***

 

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah