5 Tempat Wisata Kuliner di Bogor yang Unik dan Instagramable, Bak di Luar Negeri!

- 29 November 2022, 14:45 WIB
Suasana The Lake House, tempat wisata kuliner unik dan instagramable di Bogor.
Suasana The Lake House, tempat wisata kuliner unik dan instagramable di Bogor. /Instagram/@bogorkotahijau/

KABAR PRINGAN - Bukan hanya pesona alamnya yang unik, Bogor juga menyediakan beberapa tempat wisata kuliner yang suasananya sangat indah dan nyaman.

Jadi Anda bukan hanya sekedar menyantap hidangan yang ada. Bonusnya, Anda bisa memanfatkan suasana sekitar sebagai spot foto, seperti berada di luar negeri.

Daripada penasaran, berikut ini rekomendasi tempat wisata kuliner di Bogor yang hits dan populer dengan sasana tempat yang unik dan Instgramable, yang bisa Anda kunjungi.

Baca Juga: Resep Cireng Bumbu Rujak, Cemilan Kekinian yang Lagi Viral Kesukaan Milenial

1. Momomilk Barn

Momomilk Barn berlokasi di Jl. Kantor Pos, RT.04/RW.11, Baranangsiang, Kecamatan Bogor Tim, Kota Bogor, Jawa Barat.

Di tempat ini terkenal dengan berbagai macam olahan susunya seperti milkshake, susu berbagai pilihan rasa hingga yoghurt.

Selain itu, di sini juga tersedia berbagai macam menu makanan Indonesia, Chinese dan Western.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Kuliner Seblak di Garut Paling Hits dan Populer, Wajib Dicoba Bagi Para Pecinta Pedas!

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x