Kamis, 22 Desember 2022: Intip 5 Tempat Wisata Kuliner di Bandung yang Cocok Dikunjungi Saat Rayakan Hari Ibu!

- 3 Desember 2022, 19:51 WIB
Aneka sajian masakan di Rumah Makan Bebek Unti, Bandung.
Aneka sajian masakan di Rumah Makan Bebek Unti, Bandung. /Instagram/@eltrixie/

KABAR PRINGAN - Setiap tanggal 22 Desember 2022 di Indonesia biasa diperingati sebagai Hari Ibu.

Berikut ini lima tempat wisata kuliner di Bandung yang menyediakan berbagai macam menu masakan khas Sunda yang cocok untuk Anda kunjungi saat merayakan Hari Ibu.

Dalam rangka menyambut Hari Ibu, banyak sekali hal yang bisa dilakukan seperti memberikan hadiah ataupun mengajak ibu ke tempat kuliner untuk menikmmati masakan kesukaannaya.

Baca Juga: Beredar Video dan Foto Kerusakan Rumah di Cianjur Disebut Kejadian di Garut, Ini Kata Bupati dan BPBD Garut

Bagi Anda yang berada di Bandung dan ingin pergi ke tempat kuliner dan mengajak Ibu tercinta untuk merayakan Hari Ibu nanti, cobalah untuk mengunjungi beberapa rekomendasi tempat ini.

1. Bebek Unti

Tempat pertama yang cocok dikunjungi bersama Ibu saat merayakan Hari Ibu di Bandung adalah restoran Bebek Unti.

Bebek Unti berlokasi di Jl. Ciwidey No. 6, Alamendah, Kecamatan Rancabali, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Baca Juga: 4 Cafe di Jalan Baru Cisinga yang Instagramable, Tempat Anak Muda Tasikmalaya Nongkrong di Akhir Pekan

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x