5 Tempat Wisata Kuliner Khas Sunda di Tasikmalaya yang Familyable Banget, Berikut Ini Rekomendasinya!

- 31 Januari 2023, 10:16 WIB
Berbagai sajian menu masakan khas Sunda di rumah makan Saung Adilla, Tasikmalaya.
Berbagai sajian menu masakan khas Sunda di rumah makan Saung Adilla, Tasikmalaya. /kabar-priangan.com/Herma Meiliani/

KABAR PRIANGAN - Saat Anda berkunjung ke Tasikmalaya, tak lengkap rasanya jika belum menikmati berbagai tempat wisata kuliner khas Sunda untuk memanjakan lidah.

Apalagi bila dinikmati bersama keluarga tercinta, dijamin akan semakin berkesan. Maka dari itu, disini Kami akan merekomendasikan tempat wisata kuliner khas Sunda di Tasikmalaya yang sangat familyable untuk Anda kunjungi.

Inilah rekomendasi lima tempat wisata kuliner yang menyajikan aneka masakan khas Sunda di Tasikmalaya yang sangat familyable, berikut rekomendasinya.

Baca Juga: BRI Liga 1, PSIS vs Persib: Maung Bandung Percaya Diri dan Panser Biru Punya Persiapan Panjang. Siapa Menang?

1. Rumah Makan Raja Kastrol

Tempat kulineran khas Sunda yang familyable pertama di Tasikmlaya yaitu ada Rumah Makan Raja Kastrol.

Saung lesehan berjejer mengelilingi kolam ikan yang membuat suasananya nyaman dan menyejukaan.

Meskipun makanannya serba dadakan, namun untuk pelayanan hidangannya terbilang cukup cepat.

Baca Juga: Bendungan Peninggalan Belanda Jebol, Petani Ujungjaya Sumedang Meradang

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x