7 Tempat Wisata di Garut yang Paling Populer 2023, Bisa Nikmati Suasana Ala Ubud Bali atau Jurrasic Park

- 3 Februari 2023, 14:59 WIB
Kawah Papandayan, salah satu tempat wistaa di Garut yang hits dan eksotis.
Kawah Papandayan, salah satu tempat wistaa di Garut yang hits dan eksotis. /instagram/@nawelis/

Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Persija vs RANS Nusantara FC di BRI Liga 1, Lengkap dengan Head to Head Kedua Tim

4. Garut Dinoland

Garut Dinoland ini merupakan salah tempat wisata edukasi mirip Jurrasic Park di Garut yang cocok dikunjungi bersama keluarga dan anak-anak.

Disini Anda bisa berjumpa dengan dinosaurus yang telah punah jutaan tahun lalu. Meskipun tidak nyata, namun dinosaurusnya dibuat dengan sangat mirip.

Sehingga, disini Anda bisa mengenalkan berbagai macam hewan langka yang kini tela punah kepada anak-anak.

Baca Juga: Kenapa ya, Hari Valentine Identik Bagi-bagi Coklat? Ini Penjelasannya!

Tak hanya digemari oleh anak-anak, banyak juga orang dewasa berkunjung kesini karena tempatnya cocok dikunjungi untuk berlibur.

Lokasinya berada di Kp. Cibolerang, RT.001/RW.010, Mekarjaya, Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

5. Situ Bagendit

Situ Bagendit adalah salah satu tempat wisata di Garut yang tak kalah hits dan populer dari tempat wisata yang lain.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x