Rayakan Hari Valentine, Ini Rekomendasi 6 Cafe dan Resto Romantis di Bandung untuk Dinner bersama Pasangan

- 3 Februari 2023, 15:53 WIB
Salah satu spot dari Skyline Bestview Resto.
Salah satu spot dari Skyline Bestview Resto. /Instagram/@skylinebestviewresto/

Sudut pandang cafe menyediakan Dinner untuk hari Valentine dengan nama Dine In Love, harga perpaket lengkap mulai dari Rp 250 ribu gratis table decoration dan tiket masuk sudut cerita juga!. Buka mulai pukul 10.00-22.00.

4. Mercusuar Cafe and Resto

Mercusuar Cafe and Resto ini terletak di Jalan Lembah Pakar Timur, No.7, Bandung. Cafe dengan konsep kastil itu banyak didatangi pengunjung, selain untuk makan malam di hari valentine nanti, kamu dan pasangan dapat melakukan prewedding.

Cafe ini menyajikan makanan internasional mulai dari western food hingga asian food bisa kamu nikmati di sini bersama pasangan. Menu yang ditawarkan mulai dari RP 20 ribu-an aja. Mercusuar cafe buka mulai pukul 09.00-22.00.

Baca Juga: Jadwal Acara Indosiar Jumat 3 Februari 2023: Ada Siaran Langsung BRI Liga 1 Persija vs RANS Nusantara FC

5. Jardin Cafe

Jardin Cafe mengusung tema tropis yang membuat nyaman kamu dan pasangan ketika berada di sana. Terletak di Jalan Cimanuk No. 1A, Citarum, Kecamatan Bandung Wetan, Kota Bandung.

Cafe ini menyajikan menu western seperti macam-macam steak hingga makanan Indonesia, dengan harga menu mulai dari Rp 13 ribu-an. Cafe ini menjadi tempat romatis yang unik untuk dinner di malam valentine nanti. Jam Operasional Jardin cafe mulai pukul 07.00-23.00.

6. Goldstar 360 Food Coffee

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Alam di Bekasi dan Sekitarnya yang Murah, Bagus, plus Instagramable!

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x