5 Tempat Wisata Alam di Garut yang Menyuguhkan View Cantik. Pemandangannya Bikin Ucap Syukur Berkali-kali!

- 15 Maret 2023, 14:30 WIB

 

KABAR PRIANGAN - Berikut ini lima tempat wisata alam di Garut yang menyuguhkan view atau pemandangan yang cantik dan bakalan bikin jatuh cinta serta ucap syukur berkali-kali saking indahnya.

Garut merupakan sebuah kabupaten di Jawa Barat yang menjadi daerah penyangga ibukota Jawa Barat. Posisi ini menjadikan Garut memiliki kedudukan strategis terhadap daerah sekitarnya.

Selain akrab dengan sebutan kota dodol, Garut juga memiliki julukkan lain yakni swiss van java yang menyimpan banyak keindahan alam potensial sebagai tempat wisata.

Baca Juga: Resep Praktis untuk Menu Sahur, Bikin Nasi Gurih Sayuran Hanya Pakai Rice Cooker!

Air terjun, pantai, dataran tinggi, merupakan beberapa contoh area yang menawarkan keindahan tempat wisata di Garut. Simak lima wisatanya berikut ini.

1. Pantai Santolo

Pantai Santolo merupakan salah satu destinasi wisata primadona di Garut. Pantai yang memiliki bentang hamparan pasir putih lembut dan bersih yang dikelilingi deretan perbukitan ini terletak di Kecamatan Cikelet.

Pantai Santolo menyuguhkan pemandangan menakjubkan dengan adanya sebuah karang bernama Karang Kukus. Namun warga sekitar menyebutnya dengan Pulau Santolo.

Baca Juga: Sejarah Uang: Berawal dari Bulir Jelai di Sumeria Sampai Uang Digital yang Tak Berwujud

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x