Tempat Wisata Kuliner di Sumedang: Ayo Cicipi Mie Ayam Enak Ini, Lokasinya tak Jauh dari Exit Tol Cisumdawu

- 17 November 2023, 10:59 WIB
Mie Ayam Fathur yang menjadi incaran penikmat kuliner di Sumedang.
Mie Ayam Fathur yang menjadi incaran penikmat kuliner di Sumedang. /instagram/@kulinersumedang/

KABAR PRIANGAN - Keberadaan jalan Tol Cisumdawu sejatinya mempersingkat jarak dan waktu tempuh antara Bandung-Sumedang-Cirebon atau sebaliknya.

Tak bisa dipungkiri hal ini berakibat positif untuk perkembangan wisata di wilayah yang terlintasi Tol Cisumdawu salah satunya berkah bagi pengusaha kuliner di wilayah Sumedang.

Kini wisatawan atau yang sekedar melintasi jalan Tol Cisumdawu bisa dengan mudah mengakses tempat wisata serta beragam kuliner di wilayah Sumedang dan sekitarnya yang akhir-akhir ini viral di media sosial.

Berikut ini kami rekomendasikan warung mie ayam yang layak anda coba di seputar kota Sumedang yang letaknya tak jauh dari exit Tol Cisumdawu.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Wisata Kuliner Mie Ayam Murah dan Enak di Sumedang, Ada yang Toppingnya Unik

1. Baso dan Mie Ayam Padasuka

Beralamat di Cirata, Padasuka, Kecamatan Sumedang Utara, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat dengan jam buka mulai pukul 09.00–21.00 WIB.

2. Mie Ayam dan Baso Mas Alit

Bertempat di Regol Wetan, Sumedang Selatan, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat dengan jam buka mulai pukul 09.00–21.00 WIB.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x