Menjadi Pemain Asia Selatan Pertama di Manchester United, Zidane Iqbal Jadi Pusat Perhatian

9 Desember 2021, 18:04 WIB

KABAR PRIANGAN - Pemain muda berbakat Zidane Iqbal menjadi pusat perhatian publik saat tampil pada laga Manchester United vs Young Boys dalam Matchday terakhir Grup F Liga Champions, Kamis 9 Desember 2021 dini hari. Remaja berusia 18 tahun ini menjadi pemain Asia Selatan pertama yang bermain untuk Manchester United melawan Young Boys di laga pamungkas Grup F Liga Champions 2021-2022 di Stadion Old Trafford. Zidane Iqbal kelahiran Manchester, Inggris 27 April 2003 ini merupakan anak dari salah satu pesepak bola di posisi gelandang dan dari ibu yang berasal dari Irak. Pemain keturunan Pakistan-Irak ini diturunkan menjelang pertandingan berakhir menggantikan Jesse Lingard. Ia bergabung dengan MU sejak memasuki usia 9 tahun. Selengkapnya di: kabarpriangan.pikiran-rakyat.com #zidaneiqbal #manchesterunited #kabarprianganonline

Video Lainnya

Terpopuler

Kabar Daerah

x