6 Rekomendasi Cafe di Tasikmalaya yang Cocok untuk Nyantai Maupun Nugas, Ayo Coba!

- 2 November 2023, 15:39 WIB
Barcode Sei Coffee ini merupakan salah satu cafe yang ada di Tasikmalaya, cocok untuk nongkrong/instagram/@makancip
Barcode Sei Coffee ini merupakan salah satu cafe yang ada di Tasikmalaya, cocok untuk nongkrong/instagram/@makancip /

KABAR PRIANGAN - Tasikmalaya kini tidak hanya menawarkan tempat wisata alam saja namun tempat wisata kuliner seperti cafe juga sudah banyak tersedia.

Selain tempat nongrong sambil ngopi, anak muda Tasikmalaya memanfaatkan cafe sebagai tempat untuk mengerjakan tugas sekolah atau kuliah.

Bagi Anda yang ingin mengetahui di mana saja lokasi cafe yang kami rekomendasikan, ikuti terus artikel ini sampai selesai.

1. Yasmin Cafe & Coffee

Cafe yang pertama direkomendasikan ini memiliki desain interior yang menarik sehingga para pengunjung pun tertarik untuk mengunjungi nya. Tidak hanya itu tempatnya pun sangat nyaman dan menu yang ditawarkan beragam tidak hanya kopi ada juga makanan ringan sampai makanan berat.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Cafe di Sumedang yang Cocok Jadi Tempat Untuk Nugas Bersama Teman

Alamatnya berada di Jalan Dinding Ari Raya Nomor 170 BRP, Panglayungan, Kecamatan Cipedes, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.

2. Ancafe

Selanjutnya ada Ancafe, cocok sekali bagi Anda yang ingin nongkrong ngopi, mengerjakan tugas dan yang lainnya. Menu yang ditawarkan juga harganya sangatlah terjangkau, meskipun harganya sangat terjangkau akan tetapi makanan dan minuman nya sangat enak sekali dan wajib sekali Anda coba.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x