Viral Duel Berdarah di Depan Kantor Samsat Kota Tasikmalaya, Polisi Amankan Golok dan Gergaji

- 16 November 2021, 16:11 WIB
Kapolsek Indihiang Polres Tasikmalaya Kota, Kompol Didik Rohim Hadi
Kapolsek Indihiang Polres Tasikmalaya Kota, Kompol Didik Rohim Hadi /kabar-priangan.com/Asep MS

"Namun untuk pastinya belum bisa kami sebutkan karena saat ini masih dalam proses penyelidikan," ujar Didik.

Mengenai barang bukti atau alat yang digunakan untuk melakukan kekerasan yakni senjata tajam jenis golok dan gergaji, lanjut Didik, saat ini sudah diamankan di Mapolres Tasikmalaya Kota. "Barang buktinya sudah kami amankan," katanya.*

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x