WHO Tetapkan Wabah Penyakit Cacar Monyet Sebagai Darurat Kesehatan Global, Simak Penjelasan Berikut

- 25 Juli 2022, 10:05 WIB
Ilustrasi penyakit cacar monyet. WHO Tetapkan Wabah Penyakit Cacar Monyet Sebagai Darurat Kesehatan Global
Ilustrasi penyakit cacar monyet. WHO Tetapkan Wabah Penyakit Cacar Monyet Sebagai Darurat Kesehatan Global /Antara/

Dua jenis virus utama cacar monyet yaitu virus yang berasal dari Afrika barat dan Afrika tengah.

Sehubungan dengan wabah penyakit cacar monyet ditetapkan sebagai darurat kesehatan global, maka masyarakat perlu mengenali gejala jika terinfeksi cacar monyet.

Berikut adalah gejala awal jika terinfeksi cacar monyet:

Baca Juga: Malam Satu Suro, Malam Disaat Kebo Bule Kyai Slamet Milik Keraton Solo Jadi Rebutan Warga

- Demam

- Sakit kepala

- Pembengkakan anggota tubuh

- Sakit punggung

- Nyeri otot

- Kelesuan.

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah