Piala Dunia 2022: Portugal Vs Uruguay 2-0, Brace Fernandes Pastikan ke 16 Besar Menyusul Prancis dan Brazil

- 29 November 2022, 18:34 WIB
Bruno Fernandez, Man of the Match laga antara Portugal vs Uruguay.*
Bruno Fernandez, Man of the Match laga antara Portugal vs Uruguay.* /Instagram/@portugal/

Sebaliknya squad Uruguay yang diperkuat oleh Luis Suarez harus mendekam di posisi keempat dengan koleksi satu poin.

Kalah dari Portugal bukan berarti squad Uruguay tidak melakukan perlawanan, justru sebaliknya Portugal banyak mendapat peluang emas.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Film Tentang Ibu yang Bagus Ditonton di Acara Spesial Hari Ibu Nasional 22 Desember 2022

Salah satunya peluang yang tercipta dari aksi individu pemain Totenham Hotspur, Rodrigo Bentancur, namun sayang  masih belum berhasil mengecoh kiper Portugal Diogo Costa.

Peluang lain tercipta pada babak kedua lewat tendangan keras yang dilayangkan oleh Maximiliano Gomez, namun tendangan keras tersebut masih membentur mistar gawang.

Pada laga terakhir di fase grup, Portugal akan menghadapi Korea Selatan, sedangkan Uruguay harus menghadapi Ghana pada Jumat 2 Desember 2022.*

 

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x