Ini 5 Tempat Wisata di Jawa Barat yang Terkenal dengan Kisah Mistis dan Legenda Menarik yang Menyelimutinya

- 28 September 2022, 15:43 WIB
Tempat wisata legenda di Jawa Barat Gunung Tangkuban Parahu.
Tempat wisata legenda di Jawa Barat Gunung Tangkuban Parahu. /instagram/@farassopia/

Kisah legenda tersebut konon katanya Nyai Endit kedatangan seorang kakek yang memakai tongkat meminta bantuan. Tapi Nyi Endit justru mengusir dan menghina kakek itu.

Kakek itu akhirnya merasa kecewa, hingga akhirnya menancapkan tongkatnya ke tanah. Ketika tongkatnya dicabut keluarlah air yang terus mengalir hingga tak bisa dibendung.

Baca Juga: Sebelum Meninggal Dunia, Ini Pesan Lucy Dian Rosalin untuk Penderita Kanker

Masyarakat yang tinggal di sekitar kediaman Nyai Endit pun berlarian menyelamatkan diri. Nyi Endit sendiri terlambat lari hingga akhirnya tenggealam dan hartanya tidak bisa diselamatkan.

4. Gunung Padang

Gunung Padang berlokasi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Gunung Padang menjadi situs tertua di dunia hingga mengalahkan Piramida Giza, Mesir.

Situs ini hingga sekarang masih diteliti para ahli, meskipun konon kabarnya dulu ditemukan pada tahun 1981.

Baca Juga: Pemkab Tasikmalaya Dirundung Masalah Sekolah Ambruk. Sepanjang Tahun 2022, Lima Kejadian Bangunan Kelas Ambruk

Di tempat ini wisatawan dapat menemukan sisa-sisa bangunan peninggalan pada zaman megalitikum.

5. Gua Sunyaragi

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x