Pecinta Seblak Merapat! Ini 5 Tempat Wisata Kuliner di Garut Buat Nyeblak Paling Hits dan Populer, Yuk Cobain!

- 8 Februari 2023, 09:30 WIB
Sajian seblak komplit di Seblak Teh Rena.
Sajian seblak komplit di Seblak Teh Rena. /instagram/@seblak_jewol_teh_rena/

Seblak Jawara berada di Gang. H. Aen Jalan Ibu Noh Kartanegara No.78, Sukamentri, Kecamatan Garut, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

2. Seblak Simkuring

Bagi yang pecinta pedas, seblak pastinya jadi salah satu daftar makanan favorit. Disini Anda bisa menikmati seblak dengan rasa pedas yang sangat nendang.

Selain itu, di Seblak Simkuring juga menyediakan aneka minuman yang unik dan bervariatif seperti green tea milk, choco red velvet, choco greentea, oreo smotties, thai tea, pip ice, dan sebagaainya.

Baca Juga: Persib Bandung vs Bali United. Pecahkan Rekor Baru, Kalahkan Serdadu Tridatu. Ini Strategi Luis Milla

Lokasinya berada di Jalan Dahlia No.30, Jayaraga, Kecamatann Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

3. Seblak Teh Rena

Seblak Teh Rena ini setiap harinya selalu ramai, sehingga ketika Anda ingin memesannya harus mengambil dulu nomor antrean.

Disini Anda bisa menikmati seblak dengan pilihan topping yang sangat beragam. Pilihan toppingnya yang banyak tidak membuat bosan, malah membuat pengunjung untuk terus ingin membelinya.

Baca Juga: Miris, Dua Anak Kandung Dianiaya Orangtuanya di Cimahi, Seorang Anak yang Perempuan Meninggal

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x