5 Tempat Wisata di Bandung yang Lagi Hits 2023 dan Dekat dengan Stasiun Kereta, Ada Perosotan Warna Warni

- 1 Maret 2023, 16:20 WIB
Keunikan perosotan warna-warni di tempat wisata Rainbow Garden
Keunikan perosotan warna-warni di tempat wisata Rainbow Garden /Instagram/@rainbowslide_lembang

Di sini terdapat beberapa wahana permainan seperti taman petualangan, wahana ATV, paintball, hingga spot foto.

Baca Juga: Kapan KUR BRI 2023 Dibuka? Siapkan Dulu dan Simak Persyaratannya di Sini!

4. Rainbow Garden Lembang

Rainbow Garden Lembang berlokasi di kawasan Floating Market, dengan suguhan wahana permainan alam yang luar biasa.

Lokasinya berada di Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat Jawa Barat.

Ada wahana permainan yang paling hits di sini, salah satunya adalah perosotan warna-warni yang bisa dinikmati oleh wisatawan.

Baca Juga: Resep Sayur Genjer, Kuliner Nusantara yang Menyehatkan dan Kaya akan Manfaat

5. Taman Balai Kota Bandung

Saat turun dari stasiun kereta, pilihan destinasi terakhir kala mencari tempat wisata atau spot untuk bersantai, kunjungi saja Taman Balai Kota Bandung.

Taman Balai Kota Bandung berada di Jalan Wastukencana, Babakan Ciamis, Kecamatan Sumur Bandung, Kota Bandung Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Dian Maldini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x