Berikut 10 Rekomendasi Toko Oleh-oleh di Bandung untuk Buah Tangan Buat Teman dan Saudara

- 22 Desember 2023, 14:09 WIB
Gedung sate yang merupakan ikonik dari Kota Bandung.
Gedung sate yang merupakan ikonik dari Kota Bandung. /Instagram.com/@ariswbr/

KABAR PRIANGAN – Kota Bandung selalu saja menarik perhatian , segala hal yang ada di kota ini selalu membuat banyak orang terpesona.

Kota Bandung tidak hanya terkenal akan keindahan kotaya saja, masih banyak hal yang bisa dicoba kala anda berkunjung dimulai dari tempat wisata, makanan tradisional hingga tempat indah yang menarik perhatian.

Ketika pulang berlibur tak lengkap rasanya apabila tidak membawakan buah tangan untuk keluarga di rumah, teman, maupun saudara. Berikut kami rekomendasikan 10 rekomendasi tempat toko oleh-oleh Kota Bandung yang bisa anda kunjungi.

Baca Juga: Bikin Ngiler! Berikut 3 Warung Seblak di Bandung yang Lagi Hits dan Banyak Digandrungi Anak Muda

1.Tahu Susu Lembang

Membawa tahu menjadi oleh-oleh bisa anda lakukan, apalagi tahu yang ada di tempat ini berbeda sebab tekstur dan rasanya yang khas otentik kota Bandung.

Tahu Susu Lembang Buka dari pukul 09.00 - 18.00 WIB. Alama di Jl. Raya Lembang - Bandung No.177, Jayagiri, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat 40391

2.Pasar Cibaduyut

Pasar Cibaduyut merupakan sentra oleh-oleh Kota Bandung, anda dapat menemukan barang barang seperti tas,sepatu, baju dan masih banyak lagi di pasar ini.

Pasar Cibaduyut Buka dari pukul 09.00-21.00 WIB, Alamat di Jl. Cibaduyut No.7, Kb. Lega, Kecamatan. Bojongloa Kidul, Kota Bandung, Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x