Ini Syarat Pendaftaran Beasiswa LPDP 2023 Tahap 2, Pastikan Anda Memenuhinya!

- 8 Juni 2023, 21:39 WIB
Ilustrasi pendaftar Beasiswa LPDP 2023 Tahap 2.*/freepik
Ilustrasi pendaftar Beasiswa LPDP 2023 Tahap 2.*/freepik /

3. Pendaftar tidak sedang mendaftar, sedang, ataupun akan menerima beasiswa lainnya

4. Pendaftar yang merupakan lulusan luar negeri diwajibkan melampirkan konversi Indeks Prestasi Kumulatif (IPK), serta penyetaraan ijazah

Baca Juga: Setelah Mengalami Masa Pandemi, Suasana Haru dan Bahagia Warnai Akhirussanah Kelas IX MTsN 2 Kota Tasikmalaya

5. Melengkapi profil pendaftaran

6. Menandatangani surat pernyataan

7. Berkomitmen kembali ke Indonesia, memiliki rencana pasca pendidikan, dan rencana kontribusi setelah menyelesaikan pendidikan.

8. Bagi pendaftar program S3 harus memiliki proposal penelitian.

Untuk lini masa atau alur pendaftaran dan seleksi Beasiswa LPDP Tahap 2 ialah sebagai berikut:

-Pendaftaran (9 Juni - 9 Juli 2023)

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x