Wabup Helmi Budiman Tak Mau Mewabahnya Covid-19 di India, Terjadi di Kabupaten Garut

- 2 Mei 2021, 20:36 WIB
Wakil Bupati Garut, Helmi Budiman
Wakil Bupati Garut, Helmi Budiman /kabar-priangan.com/ Aep Hendy/

Baca Juga: Percepat Pembangunan Desa, Wabup Garut Dorong Akselerasi SDGs

Jika diperlukan, petugas juga harus berani bertindak tegas sepanjang seusai prosedural.

Menurutnya, di Kabupaten Garut saat ini penularan Covid-19 masih terus terjadi. Bahkan sejumlah desa sudah ada yang masuk zona merah yang menunjukan tingkat kerentanan yang sangat tinggi terhadap penyebaran Covid-19.

"Kegiatan apapun apalagi yang mengundang kerumunan massa saat ini harus mentaati protokol kesehatan yang sangat ketat. Tentunya kita tidak mau kasus seperti di India terjadi di kita sebagaimana hal ini juga sempat diungkapakn bapak presiden," katanya.

Terjadinya lonjakan kasus penyebaran Covid-19 di India menurut Helmi harus menjadi perhatian semua pihak, jangan sampai hal itu terjadi di Garut.

Baca Juga: Hari Ini Insan Pendidikan Memperingati Hardiknas 2021

Maka dari itu ia kembali mengingatkan pentingnya penerapan prokes seperti memakai masker, mencuci tangan, dan menghindari kerumunan yang sampai saat ini dinilai paling epektif guna mencegah penyebaran Covid-19.

Momentum Idul Fotri, tambah Helmi, juga patut diwaspadai karena juga sangat rentan terhadap penyebaran Covid-19 jika tak diantisipasi dengan baik.

Pemkab Garut pun terus berupaya agar tak terjadi klaster dari momentum Idul Fitri dengan semakin menggiatkan sosialisasi penerapan prokes.

Baca Juga: Penataan Ibu Kota Singaparna Sudah Mendesak, Arip Rahman Minta Bupati Tasik Realisasikan Janji Politik

Halaman:

Editor: Sep Sobar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x