Ada Proyek Pengecoran Jalan, Arus Lalin di Perempatan Cipasung Tasikmalaya Direkayasa

- 17 September 2021, 21:43 WIB
Rekayasa arus lalu lintas kendaraan disekitar perempatan Cipasung Tasikmalaya, Jumat 17 September 2021. Rekayasa  arus kendaraan ini, seiring tengah dilakukan proyek pengecoran jalan selama sebulan kedepan.
Rekayasa arus lalu lintas kendaraan disekitar perempatan Cipasung Tasikmalaya, Jumat 17 September 2021. Rekayasa arus kendaraan ini, seiring tengah dilakukan proyek pengecoran jalan selama sebulan kedepan. /kabar-priangan.com/ Aris Mohamad Fitrian/

Baca Juga: Berkat Bantuan PGE Area Karaha, Pembudidaya Ulat Sutra Bangkit Dimasa Pandemi

Pada prinsipnya pihaknya menyiapkan anggota yang selalu siap sedia membantu dan melancarkan arus lalulintas.

"Kita bersama-sama Dishub mengupayakan agar laju kendaraan tidak tersendat dan macet. Salah satunya dengan rekayasa arus lalulintas serta sistem buka tutup jalur. Kondisiona, melihat situasi kepadatan kendaraan," jelas Solihin.***



Halaman:

Editor: Sep Sobar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah