Pembagian Santunan Jelang Lebaran di Pondok Pesantren Darul Muawanah Sukadana Ciamis, Anak-anak Yatim Senang

- 27 April 2022, 14:03 WIB
Pengasuh Pondok Pesantren Darul Muawanah Kecamatan Sukadana Kabupaten Ciamis, Ibu Pengasuh Pesantren, serta Wakil Pengasuh Pesantren, saat menyerahkan santuan kepada anak yatim di pondok pesantren tersebut, Selasa 26 April 2022.*
Pengasuh Pondok Pesantren Darul Muawanah Kecamatan Sukadana Kabupaten Ciamis, Ibu Pengasuh Pesantren, serta Wakil Pengasuh Pesantren, saat menyerahkan santuan kepada anak yatim di pondok pesantren tersebut, Selasa 26 April 2022.* /Kabar-Priangan.com/Istimewa

Penyerahan santunan untuk anak-anak yatim di Pondok Pesantren Darul Muawanah Kabupaten Ciamis.*
Penyerahan santunan untuk anak-anak yatim di Pondok Pesantren Darul Muawanah Kabupaten Ciamis.*

Sementara itu salah seorang penerima santunan, Redi, mengatakan sangat berterima kasih kepada para pihak yang telah memberikan hartanya. "Saya dan teman-teman merasa sangat senang, terlebih saya sudah tak punya ayah," ujarnya.

"Insya Allah ini sangat bermanfaat. Saya berterima kasih semoga para muhsinin, agnia, dan Keluarga Besar Pondok Pesantren Darul Muawanah/Yayasan Suhulul A'la selalu dalam kesehatan, kemajuan, keberkahan, dan rido Allah SWT," kata warga sekitar pondok pesantren tersebut.*

 



 

 

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x