Dua Kader PKS Direkomendasikan Maju di Pilkada 2024 Kota Tasikmalaya, Tunggu Keputusan DPP

- 12 Maret 2024, 20:27 WIB
Kontestasi Pilkada Kota Tasikmalaya 2024 sebanyak dua kader PKS telah direkomendasikan oleh Forum Dewan Pimpinan Tingkat Daerah (DPTD).
Kontestasi Pilkada Kota Tasikmalaya 2024 sebanyak dua kader PKS telah direkomendasikan oleh Forum Dewan Pimpinan Tingkat Daerah (DPTD). /kabar-priangan.com/internet/

Dalam Pileg 2024 pun, ia meraup hampir 30 ribu suara dari wilayah kota Tasikmalaya.

Dia juga mengaku sudah hampir 17 tahun menjabat ketua RT, yang menjadikan ia cukup memahami harapan dan aspirasi masyarakat di tingkat bawah. 

Baca Juga: DPD PKS Sumedang Daftarkan 50 Bacaleg ke KPU

"Jadi saya akan berikhtiar dalam menjalankan amanah itu dan berharap momentum positif PKS ini bisa linear dalam kontestasi Pilkada nanti," kata adik kandung Wakil Dewan Syuro DPP PKS M.Shohibul Iman tersebut.

Adapun soal siapa yang nantinya akan mendapat SK, mereka berdua menyerahkan sepenuhnya kepada DPP dan menegaskan akan tetap mendukung apapun keputusan yang dikeluarkan oleh DPP ***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah