5 Tempat Wisata Air Terjun Curug di Tasikmalaya yang Lagi Hits dan Populer, Nomor 3 Wajib Dicoba

- 14 November 2022, 15:51 WIB
Pengunjung mengabadikan keindahan Curug Dendeng Tasikmalaya
Pengunjung mengabadikan keindahan Curug Dendeng Tasikmalaya //Instagram/@endangnugraha3552

KABAR PRIANGAN - Berikut lima tempat wisata air terjun atau Curug di Tasikmalaya yang lagi hits dan populer.

Selain bisa dinikmati dengan berendam, air terjun atau Curug memiliki pesona keindahan yang bisa Anda abadikan. Salah satunya dengan berfoto.

5 tempat wisata air terjun atau Curug di Tasikmalaya yang tersaji di bawah ini sangat hits dan populer, diantaranya.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Pantai di Tasikmalaya yang Lagi Hits dan Populer, Berikut Destinasinya

1. Curug Sawer

Curug Sawer merupakan salah satu tempat wisata air terjun atau Curug yang hits dan populer di kota Tasikmalaya.

Curug Sawer terletak di Mandalamekar, Kec Jatiwaras, Kabupaten Tasikmalaya.

Di sini, pengunjung bisa berenang di kolam tampung alami menikmati air terjun yang segar.

Baca Juga: Ini Cara Mendapatkan Set Top Box Gratis TV Digital yang Dibagikan Mulai 15 Maret

Halaman:

Editor: Dian Maldini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x