5 Wisata Kuliner Legend di Ciamis Ini Tawarkan Menu Klasik namun Lezat, Ada yang Berumur Setengah Abad

- 9 Desember 2022, 13:46 WIB
Nikmatnya menyantap hidangan di RM Warung Jeruk, salah satu kuliner legend di Ciamis.
Nikmatnya menyantap hidangan di RM Warung Jeruk, salah satu kuliner legend di Ciamis. /Instagram/@dedesrisuhartini/

Selain sate, sesuai nama umah makannya yaitu Sate dan Gule H. Etom, rumah makan ini pun menyediakan menu gulai kambing dna sapi yang kental dan nikmat ditambah dengan citarasa rempahnya yang kuat.

3. Soto Iyun

Selain Soto Madura yang sudah begitu terkenal karena rasanya yang mampu menghipnotis para penikmatnya, ada pula Soto Iyun yang siap manjakan lidah kamu.

Baca Juga: 7 Tempat Wisata Kuliner Legend yang Paling Populer di Banjar, Mulai dari Rumah Makan hingga Bakso dan Mie Ayam

Kuah Sotonya yang gurih dan sedikit asam bisa bikin kamu ketagihan dan ingin berkunjung lagi dan lagi.

Soto Iyun ini berlokasi di Jalan W.R. Supratman dan buka setiap hari.

Bagi kamu yang ingin mencicipi citarasa soto ini, kamu cukup membayar Rp20.000 per porsinya.

Cukup murah untuk ukuran soto daging sapi yang rempahnya begitu terasa meresap.

Baca Juga: Sejarah Singkat Hari Hak Asasi Manusia yang Diperingati Setiap Tanggal 10 Desember, Simak di Sini

4. Bala-bala Komar

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x