Tempat Wisata Kuliner di Jabodetabek Paling Hits. Banyak jadi Rekomendasi Food Vlogger

- 27 Februari 2023, 13:46 WIB
Sajian seafood di Warung Papatong, salah satu tempat wisata kuliner di Jabodetabek.
Sajian seafood di Warung Papatong, salah satu tempat wisata kuliner di Jabodetabek. /Instagram/@ardytara/

KABAR PRIANGAN - Berikut ini lima tempat wisata kuliner di Jabodetabek yang selalu jadi favorit warganya bahkan banyak direkomendasikan Food Vlogger.

Jabodetabek merupakan sebuah kawasan megapolitan yang terdiri dari Kota Jakarta dan kabupaten atau kota yang mengelilinginya. Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi merupakan kelompok wilayah besar tersebut.

Di lima wilayah itu, tentu saja kamu bakalan banyak menemukan ragam wisata kuliner yang menggugah selera. Simak deretan tempatnya berikut ini.

Baca Juga: Model Cantik Asal Hongkong Dibunuh dan Ditemukan Telah Dimutilasi, Siapa Itu Abby Choi?

1. Mie Ayam Tulus - Jakarta

Mie ayam abang-abang ini sangat legendaris, sudah berjualan 30 tahun lamanya. Sehari bisa habis mencapai 350 porsi.

Harga mie pangsit cuma 14 ribu rupiah. Mienya wangi, lembut, dan gurih serta rasanya ringan tidak terlalu berbumbu medok gitu tapi nikmat banget.

Potongan daging ayamnya besar-besar dan gak pelit ngasihnya. Untuk lokasi Mie Ayam Tulus ada di Persimpangan Jalan Ternate, Roxy, Jakarta Pusat.

Baca Juga: BCA Siap Salurkan KUR 2023 Sebesar Rp1 Triliun, Simak Keunggulan Produk dan Jenis-jenisnya di Sini!

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x