5 Tempat Wisata Kuliner di Tasikmalaya yang Lagi Hits dan Wajib Dikunjungi, Nomor 3 bisa Terapi Ikan!

- 28 Februari 2023, 13:30 WIB
Salah satu spot permainan anak di tempat wisata kuliner Saung Ranggon
Salah satu spot permainan anak di tempat wisata kuliner Saung Ranggon /Instagram/@fahmymdi_

KABAR PRIANGAN - Berikut ini lima tempat wisata kuliner di Tasikmalaya yang lagi hits dan wajib dikunjungi, cocok untuk nongkrong bareng keluarga.

Tasikmalaya adalah sebuah kota kuliner terbesar di Priangan Timur. Tak heran, beragam tempat wisata kuliner mendominasi wilayah ini.

Selain menikmati pemandangan dan kesegaran alam di Tasikmalaya, Anda pun bisa sembari menjajal kuliner khasnya.

Berikut ini kami sajikan, lima tempat wisata kuliner di Tasikmalaya yang lagi hits dan wajib dikunjungi saat liburan.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Kuliner di Bogor yang Wajib Dikunjungi dan Lagi Hits, Cocok untuk Keluarga

1. Rumah Makan Saung Gunung Jati

Siapa yang tak kenal Rumah Makan Saung Gunung Jati, rasanya mungkin se-Priangan Timur, tempat wisata kuliner ini sudah sangat populer.

Rumah Makan Saung Gunung Jati berlokasi di Jalan Letjend Mashudi Setiaratu, Kecamatan Cibeureum, Kota Tasikmalaya Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Dian Maldini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x