5 Tempat Wisata di Sumedang yang Hits, Cocok untuk Libur Akhir Pekan! Ajak Keluarga ke Sini Biar Makin Asyik

- 17 November 2023, 22:01 WIB
Suasana tempat wisata di Sumedang tepatnya Kampung Buricak Burinong yang cocok jadi spot liburan akhir pekan bersama keluarga.*/instagram/@raihanirieskadz
Suasana tempat wisata di Sumedang tepatnya Kampung Buricak Burinong yang cocok jadi spot liburan akhir pekan bersama keluarga.*/instagram/@raihanirieskadz /

 

 

KABAR PRIANGAN - Sudah waktunya liburan lagi nih, saatnya Anda mencari tempat yang tepat untuk berlibur bersama anggota keluarga. Jika masih bingung, cobalah berkunjung ke berbagai tempat wisata di Sumedang.

Banyak tempat wisata di Sumedang yang menyuguhkan keindahan alam menakjubkan dan suasana yang asri. Cocok sekali dikunjungi sebagai pilihan tempat penghilang penat dari riuhnya perkotaan.

Wilayah Sumedang memang memiliki banyak tempat wisata yang unik dan keren, mulai dari situs budaya, hingga air terjun yang pastinya bisa memanjakan mata Anda ketika berlibur di sini. Inilah lima rekomedasi tempat wisata di Sumedang yang hits, cocok dikunjungi bersama keluarga. Bikin libur akhir pekan akan lebih menyenangkan.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Kuliner di Sumedang yang Hits, Sajikan Makanan Legendaris yang Tak Lekang oleh Waktu!

1. Tanjung Duriat

Destinasi tempat wisata alam Tanjung Duriat ini menyediakan berbagai fasilitas dan aktivitas menarik, Wisata Tanjung Duriat namanya. Di sini Anda bisa selfie, piknik, kulineran di kafe, hingga mengadakan acara outdoor.

Lokasi Tanjung Duriat berada di Desa Pajagan, Kecamatan Cisitu, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat. Anda dapat menikmati keindahan hamparan air Waduk Jatigede yang berkilauan dengan hembusan angin dari atas bukit yang menjorok ke arah waduk. Tak heran jika objek wisata satu ini dinamakan “tanjung”.

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x