5 Tempat Wisata di Bogor: Pilih Curug Ciampea atau Panorama Pabangbon?

- 31 Januari 2024, 11:46 WIB
Panorma alam Situ Gede salah satu tempat wisata di Bogor yang bisa kamu kunjungi.
Panorma alam Situ Gede salah satu tempat wisata di Bogor yang bisa kamu kunjungi. /Instagram.com/@ekahero25/

KABAR PRIANGAN – Halo sobat pembaca setia Kabar Priangan, jelang hari libur sudah siapkah kalian untuk pergi berlibur? Kami akan ajak kalian untuk berkunjung ke tempat wisata di Bogor.

Tahukah kalian tempat wisata di Bogor yang murah dan bisa menjadi destinasi wisata menarik untuk dikunjungi? Jika kamu belum mengetahui, yuk kita bahas secara bersama sama 5 tempat wisata di Bogor yang bisa kamu kunjungi bareng orang terdekat kamu.

Catat dan perhatikan 5 tempat wisata di Bogor berikut ini,siapa kamu tertarik!

1.Curug Ciampea Bogor

Sebagai pembuka akan kami ajak kalian untuk berkunjung ke Curug Ciampea Bogor yang mempunyai keindahan alam yang cantik dan indah. Dengan suasana yang pastinya bikin kamu tenang.

Baca Juga: Tempat Wisata di Bogor: Curug Ciampea yang Sajikan Ketenangan Alam Nan Mempesona, Yuk Kunjungi!

Terletak di Tapos I, Kecamatan Tenjolaya, Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat. Curug Ciampea ini bisa menjadi pilihan yang cocok untuk kamu yang ingin berllibur dengan ketenangan alam.

Apalagi biaya masuk untuk ke Curug Ciampea ini cukup murah dimana tiap kendaraan hanya di patok harga mulai Rp25.000 saja. Nikmati sajian keindahan alam yang memesona kala berkunjung ke curug ini.

2.Situ Gede

Selanjutnya bagi kalian yang ingin berlibur bisa mengunjungi Situ Gede yang merupakan salah satu danau yang ada di Bogor,pemandangan indah kala matahari terbenam menjadi pengalaman yang tak terlupakan.

Baca Juga: Jajal Tempat Wisata Kuliner di Bogor, Ada Warung Bakso Legend dan Hits yang Cocok Disantap Pas Musim Hujan

Situ Gede memiliki kedalaman hingga 6 meter dan luas mencapai 6 hektar. Pepohonan dan tanaman hijau yang ada di tempat ini menjadikan situ ini semakin indah dan asri.

Halaman:

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x