5 Tempat Wisata di Bogor: Pilih Curug Ciampea atau Panorama Pabangbon?

- 31 Januari 2024, 11:46 WIB
Panorma alam Situ Gede salah satu tempat wisata di Bogor yang bisa kamu kunjungi.
Panorma alam Situ Gede salah satu tempat wisata di Bogor yang bisa kamu kunjungi. /Instagram.com/@ekahero25/

Situ Gede bisa menjadi destinasi wisata yang kamu kunjungi bareng teman atau keluarga, menaiki perahu atau menjajaki keindahan alam sekitar bisa kamu lakukan di tempat ini.

Situ Gede terletak di Jalan Cilubang Malang, Nomor 37, Bogor Barat, Kota Bogor, Jawa Barat. Dengan membayar Rp5.000 saja kamu dapat dengan puas menikmati sajian keindahan alam ini.

Baca Juga: Berikut 5 Tempat Wisata Bandung yang Lagi Hits di TikTok dan Instagram, Nomor 4 Bikin Kamu Betah

3.The Jungle Waterpark Bogor

Menghabiskan waktu liburan dengan bermain air nampaknya bisa menjadi pilihan tepat. The Jungle Waterpark ini merupakan salah satu tempat wisata di Bogor yang bisa kamu kunjungi.

Terletak di Jl. Bogor Nirwana Residence Jalan Bogor Nirwana Boulevard, RT.05/RW.12, Mulyaharja, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Jawa Barat. Objek wisata air ini bisa menjadi pilihan yang pas untuk kamu kunjungi.

Tempat ini merupakan waterpark dengan luas mencapai 3,8 hektare yang memiliki 12 wahana yang bisa kamu coba,mulai dari kola manak,kolam air hangat hingga giant aquarium.

Baca Juga: Unik! Ini 5 Tempat Wisata di Bogor yang Hits dan Instagramable, Cocok jadi Spot Liburan Bareng Keluarga

4.Panorama Pabangbon

Panorama Pabangbon merupakan puncak hutan pinus yang berada di atas ketinggian Kota Bogor. Di tempat ini, kamu dapat menikmati sajian keindahan alam yang begitu mempesona.

Banyak spot foto Instagramable yang bisa kamu abadikan dengan gadget yang kamu punya. Sajian keindahan alam ini mampu membawa kamu menjadi lebih tenang.  Dengan keasrian alamnya yang menawan menjadikan Panorama Pangbangbon ini menjadi tempat wisata di Bogor yang layak kamu kunjungi.

5.Taman Wisata Alam Gunung Pancar

Taman wisata ini merupakan pilihan yang pas bagi kamu yang ingin melepas lelah menjauhi hiruk pikuk ibukota. Dengan rindangnya pepohonan pinus dan suasana alam yang masih asri menjadikan kamu berwisata dengan tenang.

Halaman:

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah