15+ Tempat Wisata Kuliner di Tasikmalaya untuk Bukber, Intip Harga Paket Makanan Hingga Lokasinya di Sini

- 19 Maret 2024, 17:26 WIB
Jangan lewatkan rekomendasi tempat wisata kuliner Tasikmalaya berikut yang pas untuk bukber.
Jangan lewatkan rekomendasi tempat wisata kuliner Tasikmalaya berikut yang pas untuk bukber. /Instagram.com/@168.lim/

Perporsi soto ini dibandrol dengan harga Rp25.000, rumah makan ini terletak di Jalan Sutisna Senjaya, Empangsari, Kecamatan Tawang, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.

7.Mie Gacoan

Masyarakat kota Tasikmalaya mungkin sudah tidak asing dengan tempat ini, Mie Gacoan bisa menjadi tempat bukber yang bisa kamu pilih. Disini kamu bisa memesan bbanyak jenis oalahan mie dengan harga mulai dari Rp10.000.

Mie Gacoan terletak di Jalan Siliwangi No.16a, Kahuripan, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.

Baca Juga: Bingung Cari Tempat Bukber? Kebon Djati Eatery Tasikmalaya Tawarkan Menu Unik yang Cocok Untuk Bukber!

8.Mie Chili

Tepat berada di depan Mie Gacoan terdapat sebuah rumah makan yang sama-sama menyajikan olahan makanan Mie Chili. Tempatnya nyaman dan tenang untuk dipakai bukber bersama.

Yang menjadi menu andalan dari tempat ini adalah olahan Mie Chili dengan harga mulai dari Rp10.000, tepatnya Mie Chili terletak di Jalan Yudanegara No. 06 Kahuripan, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.

9.Warung Nasi Ampera

Rumah Makan Warung Nasi Ampera menyajikan menu makanan khas Sunda, tempatnya nyaman untuk dipakai santap bersama dengan teman atau keluarga kamu.

Harga paket bukber di rumah makan ini mulai dari Rp30.000. Rumah Makan Nasi Ampera terletak di Jalan Yudanegara No.6, Yudanagara, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.

Baca Juga: 3 Tempat Wisata Kuliner Hits 2024 di Bandung yang Pas untuk Bukber Hari Ini!

10.Sambal Bakar Bu Lis

Hadir dengan berbagai menu olahan makanan mulai dari ayam, ikan, jeroan dan sayur-sayuran kamu bisa mencoba sambal bakarnya yang khas lezat dan nikmat.

Halaman:

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x