Kasian! Bidan Cantik di Salopa Jadi Sasaran KDRT, Penyebabnya Cemburu Buta

- 19 Februari 2021, 17:19 WIB
Foto : Seorang bidan asal Kecamatan Salopa, SA (35) melaporkan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilakukan suaminya ke Mapolres Tasikmalaya, Jumat, 19 Pebruari 2021).
Foto : Seorang bidan asal Kecamatan Salopa, SA (35) melaporkan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilakukan suaminya ke Mapolres Tasikmalaya, Jumat, 19 Pebruari 2021). /kabar-priangan.com / Aris MF/

Sementara itu, kuasa hukum korban, Imam Tantowi Jouhari SH, menjelaskan, jika datang mendampingi korban dan melaporkan peristiwa ini sebagai Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT).

Baca Juga: Waduh! Ada Lagi Dugaan Pemotongan Hibah Bansos di Kabupaten Tasik, Besarnya Capai 50 Persen

Dimana atas kecurigaan berlebihan kepada istrinya pelaku melakukan kekerasan. Hal ini dilakukan di hadapan anak-anak pasangan ini.

"Kita laporkan dengan pasal 44 dalam Undang-Undang Nomor 23 tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga. Semoga ada jalan yang terbaik buat korban," jelasnya. ***

Halaman:

Editor: Teguh Arifianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah