Event Ngabuka Garut Digelar, Diikuti Komunitas Seni dan Budaya serta Pupuhu 15 Kampung Adat

- 26 November 2021, 23:14 WIB
Sejumlah seniman saat tampil dalam Ngabuka (Ngaguar Budaya Karuhun) Garut di Art Center Garut, Kamis 25 November 2021.*
Sejumlah seniman saat tampil dalam Ngabuka (Ngaguar Budaya Karuhun) Garut di Art Center Garut, Kamis 25 November 2021.* /Kabar-Priangan.com/Dindin Herdiana

“Kekayaan adalah bukan hanya uang, kekayaan adalah warisan daripada leluhur yaitu budaya yang sangat luar biasa hari ini ditampilkan di Kabupaten Garut,” kata Ivan.

Sampai saat ini, sebut Ivan, terdapat 17 komunitas adat budaya di Kabupaten Garut yang tercatat di Disparbud Garut. Ia berharap, dengan adanya kegiatan ini bisa mengembangkan serta membesarkan nama komunitas adat yang ada di Kabupaten Garut.

Baca Juga: Pakai Toilet SPBU di Kota Tasikmalaya Kini Gratis, Sebagian Telah Gratis Sebelum Ada Video Menteri BUMN

“Tujuan Ngabuka Garut ini adalah tadi bagaimana Garut budayanya bisa berdimensi internasional bukan hanya tingkat lokal maupun tingkat nasional,” ujarnya.*

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x