Kurangi Risiko Bencana, BPBD Sumedang Bentuk Desa Tangguh Bencana

- 9 Desember 2021, 19:46 WIB
Kegiatan Pembentukan Desa Tangguh Bencana di wilayah Desa Rancakalong, Kecamatan Rancakalong, Kabupaten Sumedang
Kegiatan Pembentukan Desa Tangguh Bencana di wilayah Desa Rancakalong, Kecamatan Rancakalong, Kabupaten Sumedang /kabar-priangan.com/Taufik Rohman/

Program Desa/Kelurahan Tangguh Bencana ini, kata Dadang, tentunya akan menitikberatkan pada prinsip bahwa bencana adalah urusan bersama.

"Sebagaimana prinsip penanganan bencana, Destana ini dibentuk berbasis pengurangan risiko bencana, pemenuhan hak masyarakat, dan menjadikan masyarakat sebagai pelaku utama dalam pencegahan dan penanggulangan bencana. Jadi intinya, untuk meningkatkan partisipasi masyarakat dalam menghadapi bencana," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x