Pemkot Tasikmalaya Dapat Tambahan PAD Rp 1 Miliar Lebih dari Lelang Aset, Peserta dari Jatim hingga Balikpapan

- 20 Februari 2022, 22:19 WIB
Ketua KPKNL Kota Tasikmalaya (kedua dari kanan) bersama Kepala Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (kedua dari kiri).*
Ketua KPKNL Kota Tasikmalaya (kedua dari kanan) bersama Kepala Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (kedua dari kiri).* /Kabar-Priangan.com/Istimewa

Baca Juga: Ternyata, Orang Sunda Kurang Puas Atas Kinerja Jokowi. Ini Hasil Survei Indikator Politik Indonesia

Selanjutnya jika pemenang lelang dalam waktu lima hari kerja sudah melunasi harga yang telah disepakati serta biaya lelangnya, maka peserta bisa membawa barang dari Pemkot Tasikmalaya.

"Kemudian sebagai bentuk pertanggungjawaban kepada publik dan pemkot, akan dibuat risalah leleang publik dimana barang pemkot telah berubah dan tergantikan dengan uang," kata Laesintje dibenarkan Rizki, Pejabat/Petugas Lelang KPKNL Kota Tasikmalaya.*



Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x