Komisi II DPRD Kab Tasikmalaya Dorong Pemkab Lakukan Operasi Pasar Murah untuk Stabilkan Harga Minyak Goreng

- 18 April 2022, 18:59 WIB
Hampir setiap hari antrean masyarakat yang akan membeli minyak goreng curah terus terjadi. Masyarakat rela antri berjam-jam untuk mendapatkan minyak goreng dengan harga sesuai HET.
Hampir setiap hari antrean masyarakat yang akan membeli minyak goreng curah terus terjadi. Masyarakat rela antri berjam-jam untuk mendapatkan minyak goreng dengan harga sesuai HET. /Kabar-Priangan.com/Istimewa

Namun jangan sampai harganya murah setelah ada pengawalan dari pemerintah dan kepolisian saja. Namun harga minyak goreng curah malah nantinya naik lagi setelah tidak dilakukan pengawalan.

"Apalagi saat ini akan memasuki lebaran yang kemungkinan besar cenderung naik berbagai harga sembako, termasuk minyak goreng ini terus naik," ujarnya.

Baca Juga: Polisi Amankan Pelaku Begal Payudara di Sukarame Tasikmalaya. Ironisnya, Pelakunya Masih Remaja di Bawah Umur

Saat ini yang paling memungkinkan dilakukan oleh pemerintah, yakni dengan operasi pasar di tengah-tengah masyarakat.

Khususnya pada minyak goreng curah yang saat ini sudah mencapai Rp 24.000 per kg-nya. Maka langkah cepat harus segera dilakukan untuk memangkas harga, sebelum nanti mendekati lebaran.***

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x