Ratusan Ruang Belajar di Garut Dalam Kondisi Rusak Berat dan Membahayakan

- 6 Juni 2022, 19:18 WIB
Salah satu ruangan kelas di SMPN 3 Cikelet, ambruk pada Selasa, 24 Mei 2022 sekitar pukul 10.30 WIB. Beruntung saat ambruk, kelas dalam kedaan kosong.
Salah satu ruangan kelas di SMPN 3 Cikelet, ambruk pada Selasa, 24 Mei 2022 sekitar pukul 10.30 WIB. Beruntung saat ambruk, kelas dalam kedaan kosong. /kabar-priangan.com/DOK/

Ruang kelas yang rusak terutama rusak berat akan diperbaiki secara bertahap pada tahun anggaran 2022 dan 2023.

Baca Juga: Ini Dia Daftar 18 Kesebelasan yang Lolos Babak 18 Besar Liga Desa 2 Garut 2022

"Memang harus dilakukan perbaikan segera mengingat kondisinya yang sudah sangat mengkhawatirkan dan membahayakan. 

Namun anggaran kita kan terbatas juga sehingga perbaikannya akan kita laksanakan secara bertahap," katanya.

Ia menyampaikan, jika dibandingkan dengan jumlah ruang kelas secara keseluruhan yang ada, jumlah ruang kelas yang tergolong rusak berat itu masih terbilang sedikit. Saat ini, jumlah ruang kelas SD dan SMP yang ada di Garut mencapai 10.200 kelas dan sebgian besar kondisnya masih bagus.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x