Puluhan Penyanyi Ikuti Singing Contest Lagu Perjuangan II. Tingkatkan Rasa Nasionalisme Kepada Generasi Muda

- 8 November 2022, 18:04 WIB
Peserta Singing Contest Lagu Perjuangan II tingkat SD dan Panitia serta para orangtua peserta menyempatkan foto bersama di sela-sela acara, di Imah Mang Asep, Selasa, 7 November 2022.*
Peserta Singing Contest Lagu Perjuangan II tingkat SD dan Panitia serta para orangtua peserta menyempatkan foto bersama di sela-sela acara, di Imah Mang Asep, Selasa, 7 November 2022.* /kabar-priangan.com/Zulkarnain F/

Makanya, kata Andi Ibo, untuk memasukan “Virus” lagu perjuangan kepada anak-anak bangsa, diadakanlah lomba nyanyi khusus lagu-lagu perjuangan.

“Akhirnya, selain mereka jadi tahu dan hapal lagu perjuangan, juga rasa nasionalisme mereka juga akan bangkit karena lagu-lagu perjuangan ini efeknya sangat terasa dalam membangkitkan rasa rasionalisme dan kecintaan terhadap tanah air,” katanya.

Baca Juga: Malam Ini Gerhana Bulan Total, Begini Tata Cara Sholatnya

“Kita lihat sendiri kan, tadi ada peserta yang begitu menghayati lagu perjuangan yang mereka bawakan,” kata dia.

Andi juga menekankan, kegiatan ini akan terus digelar bahkan diharapkan pada tahun-tahun berikutnya bisa lebih meluas. “Ya, tidak hanya sampai tingkat Jawa Barat saja, melainkan juga sampai tingkat nasional,” katanya.***

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x