KPU Garut Temukan Banyak Surat Suara Dalam Kondisi Rusak

- 9 Januari 2024, 19:38 WIB
Ketua KPU Garut, Junaidin Basri, memperlihatkan salah satu surat suara yang ditemukan dalam kondisi rusak saat penyortiran.
Ketua KPU Garut, Junaidin Basri, memperlihatkan salah satu surat suara yang ditemukan dalam kondisi rusak saat penyortiran. /kabar-priangan.com/DOK/

Ia pun berjanji, KPU Garut akan tetap komitmen untuk menjaga integritas dan kredibilitas Pemilu di Garut meskipun menghadapi kendala. 

Baca Juga: Pemkab Garut Serius Tingkatkan Pelayanan Publik di Sektor Penyediaan Air Bersih

Pergantian surat suara yang rusak dinilainya menjadi langkah penting untuk memastikan setiap suara masyarakat memiliki nilai yang sama dalam proses demokrasi.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x