Jadi Pelatih Persib, Luis Milla Disebut-sebut Minta Bayaran Rp1 Miliar Perbulan. Benarkah?

- 19 Agustus 2022, 19:54 WIB
Resmi Tukangi Persib di Liga 1, Luis Milla Ukir Sejarah Baru! jadi Pelatih Asing Spanyol Pertama Maung Bandung
Resmi Tukangi Persib di Liga 1, Luis Milla Ukir Sejarah Baru! jadi Pelatih Asing Spanyol Pertama Maung Bandung /@rememberpersib

KABAR PRIANGAN - Sebagai bagian dari komitmen untuk membangun tim yang unggul di tingkat nasional dan Asia, Persib Bandung secara resmi mengumumkan penunjukan Luis Milla sebagai pelatih.

Luis Milla langsung mengambil alih skuat utama Persib setelah pada waktu yang lalu ditangani oleh pelatih sementara Budiman.

Dengan segudang prestasi dan pengalamannya baik sebagai pemain maupun pelatih, Persib berharap Luis Milla dapat memberikan prestasi bagi tim dan membawa Maung Bandung meraih sukses.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING PSS Sleman vs Persib Bandung Malam Ini Pukul 20.30 WIB, Lengkap dengan Susunan Pemain

Sebelumnya, Luis Milla menjadi pelatih Timnas Indonesia pada periode 2017-2018, baik senior maupun U-23, dengan raihan medali perak di SEA Games 2017 dan berhasil lolos ke babak 16 Besar Asian Games 2018.

Ini bukan kali pertama Persib Bandung melakukan kontak dengan Luis Milla. Kala itu, di Liga 1 2021-2022, saat Persib Bandung masih dibawah pelatih Robert Alberts, nama Luis Milla disebut-sebut setelah Persib menelan kekalahan pahit.

Saat itu, Maung Bandung tidak bisa bicara banyak dan kalah dari Bali United.

Baca Juga: Jadi Bandar Judi Togel, Tukang Sayur di Garut Diamankan Polisi

Luis Milla, kala itu, tak memberikan komentar mengenai keinginan bobotoh tersebut karena Robert Alberts dipastikan akan aman hingga akhir musim bersama Maung Bandung.

Halaman:

Editor: Zulkarnaen Finaldi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x